Politik

Berikut Nama Yang Lolos Administrasi, Calon Komesioner KPU

119
×

Berikut Nama Yang Lolos Administrasi, Calon Komesioner KPU

Sebarkan artikel ini

Sesuai  jadwal yang telah ditentukan oleh KPU pusat tentang penerimaan calon komisioner KPU Kutim. Hari ini, pengumuman hasil verifikasi administrasi  kelengkapan berkas sebagai calon Anggota  Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Kutai Timur  periode 2014-2019 yang pemasukan berkasnya berakhir pada tanggal 25/02/2014 kemarin.

Pengumuman ini tertuang dalam nomor : 16.B/TIMSEL-KPU KUTIM/II/2014 yang dikeluarkan oleh Tim Seleksi ( TimSel) yang diketuai oleh Imam Hidayat.

Menurut Abdul Rahman, Humas kesektariatan KPU Kutim. Nama-nama pendaftar  yang lolos verifikasi akan akan dihubungi melalui short message service (SMS) untuk hadir pada hari sabtu, 01 Maret 2014 jam 07.30 untuk tes Tertulis di Gedung Serba Guna (GSG)

Berikut Nama Nama Yang Lolos Hasil Verifikasi KPU Kutim

No

Nomor

Nama

Jenis

Pekerjaan

Alamat

Urut Pendaftaran

Calon

Kelamin

1

2

3

4

5

1

36

Andi Mursalim

Laki-laki

Dosen

Jl. APT Pranoto Gang Etam No. 14

2

7

Azis Ali Achmad,S.Hut

Laki-laki

PNS

Gg. Amuntai Rt. 14 Singa Geweh

3

28

Ani Rahmawati

Perempuan

Swasta

Jl.Loa Mali Rt. 02

4

32

Arafah

Laki-laki

PNS

Jl.APT Pranoto Gg. Mursalim No. 131

5

22

Arsanty Handayani

Perempuan

Advokat

Jl.Mujur Jaya VIII No. 126

6

37

Abu Sammang, SHI

Laki-laki

PNS

Poros Bontang KM.28 Teluk Pandan

7

11

Akhmad Azemy

Laki-laki

Swasta

Jl.Yos Sudarso IV Gg. Garuda II

8

18

Abdullah Hamid

Laki-laki

Swasta

Jl.Poros Kabo Singa Gembara

9

29

Ester Eka Wahyuni

Perempuan

Swasta

Jl.Pinang Dalam Gg. PDAM Rt.22

10

26

Eta Eja Mariyanti, Se

Perempuan

IRT

Jl.pemuda No.185 Sangatta Utara

11

9

Fahmi Idris, SE

Laki-laki

Swasta

Gg. Jeruk Rt.14 No.32 Teluk Lingga

12

24

Gendra Faunoko

Laki-laki

Swasta

Gg.Cempaka No.18

13

23

Husni Mubaraq

Laki-laki

Guru

Jl.KH. Abdullah Gg.Pipos

14

4

Harajatang

Laki-laki

Swasta

Jl.A.Nasution Rt.08 Sangatta Utara

15

1

Hasbullah

Laki-laki

Swasta

Jl. ST.Hasanuddin RT. 007 Sgt. Utara

16

33

Irmawati

Perempuan

Guru

Jl.ST.Hasanuddin Rt.006 Sgt. Utara

17

13

Jamil Halmin

Laki-laki

PNS

Jl. Ring Road Rt. 05 Sgt. Selatan

18

27

Joni Sapan Palelleng

Laki-laki

Wartawan

Jl.Dayung II No. 71 Rt.03 Sgt. Selatan

19

34

Jasmin Wahab

Laki-laki

Honorer

Jl.Selamat II Rt.06 N0.81 Sgt. Utara

20

16

Muslimin, M.Si

Laki-laki

Swasta

Jl.APT Pranoto RT.50 N0.2 Sgt. Utara

21

17

Mita Sondan. R, MM

Laki-laki

Dosen

Gg.Selamat II No.91 Sangatta Utara

22

6

Mardianto, S. Hut, MP

Laki-laki

Swasta

Jl.Pendidikan Rt.21 sangatta Utara

23

38

Mustatho, S.Hi, M.pd

Laki-laki

Swasta

Jl. Ulin No.16 Rt 0004 Swarga Bara

24

14

Mustafa Gaffar

Laki-laki

Swasta

Jl.Rawa Gabus Rt. 002 Dsn.Sendawar

25

5

Muhammad Idris

Laki-laki

Swasta

Jl.Ahmad Dahlan Rt.51 Sgt. Utara

26

30

Mustara Usman

Laki-laki

Guru

Jl.Assadiyah Rt.13  Sgt. Utara

27

21

Nirwan, SE

Laki-laki

Pensiunan

Jl.Slamet Riyadi Gg. Hikmah F No.1

28

15

Drs. Samaruddin, M.Si

Laki-laki

Pensiunan

Jl.Tanjung Rt.19 Singa Geweh

29

35

Saharuddin, LC. M.Pd

Laki-laki

Guru

Jl.Assadiyah No.31 Sangatta Utara

30

3

Sayuti Ibrahim, S. Pd

Laki-laki

Wartawan

Jl. DI Panjaitan III RT.018 Sgt. Utara

31

19

Samsul, S. Ag

Laki-laki

Guru

Jl. ABD Wahab Syahrani Gg. Melati

32

20

Slamet Riyanto, S.Pd

Laki-laki

PNS

Jl. Pendidikan Gg. Asy.Syuhada No. 61

33

25

H. Supriyanto, S.Sos

Laki-laki

PNS

Jl. Diponigoro KM. 05 Rt. 03 Gg.Teknik

34

31

Siti Salmah, S.Si

Perempuan

Swasta

Jl. Mujur Jaya No. 122 Sgt. Utara

35

10

Ulfa Jamilatul SHi, M.Si

Perempuan

Dosen

Jl.Hidayatullah  Rt. 004 Teluk Lingga

Sumber : KPU Kutim/Pemkab Kutim

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.