Warta Parlementeria

Fraksi Golkar Sarankan Pemkab Lobi Pemerintah Pusat

155
×

Fraksi Golkar Sarankan Pemkab Lobi Pemerintah Pusat

Sebarkan artikel ini

“Tujuannya adalah tercapainya pemerataan pembangunan serta meningkatkan pelayanan lebih maksimal, yang terpenting, hasil pembangunan dapat dirasakan oleh seluruh masyarakat,”katanya.

Pihaknya juga berharap, SKPD teknis dalam mencari pendapatan APBD dan terus menggali potensi pendapat daerah yang dapat meningkatkan PAD (Pendapatan Asli Daerah) sah.

“kami sudah sampaikan ini Pemkab Kutim. Selain itu, diharapkan Bupati dan Wakil Bupati dapat terus melobi pemerintahan pusat maupun provinsi agar dana perimbangan Kutai Timur dapat lebih meningkat pada tahun anggaran perubahan 2018 dan juga tahun- tahun berikutnya,”pangkasnya. (adv)