“Saya nama Ketua STAI Sangatta mengucapkan banyak terima kasih, kepada Wakil Bupati Kutim, Doktor H Azmi yang menyempatkan diri menghadiri Wisuda pada hari ini. Saya selalu mendoakan beliau supaya selalu dilindungi oleh Allah SWT agar dapat menjalankan tugasnya sebagai Wakil Bupati sebagai amanat dari Allah SWT,” tuturnya.
Lebih lanjut Arif atas nama Ketua STAI Sangatta juga berterima kasih kepada para wisudawan dan wisudawati, terutama kepada orang tua wisudawan yang turut berpartisipasi memberikan sumbangan. Baik material maupun material, sehingga dapat terlaksana acara kita pada hari ini dengan baik.
“Saya berterima kasih kepada seluruh civitas akademik Perguruan Tinggi atas segala bantuannya, sehingga acara ini dapat terlaksana dengan baik. Mudah-mudahan Allah memberikan balasan dengan pelajaran yang setimpal,” ucapnya. (hms15)











